Senin, 02 Maret 2015

Choo Sarang

Siapa yang menonton "The Return Of Superman"? The Return of Superman itu salah satu variety show Korea Selatan di mana anak-anak akan dijaga oleh ayah mereka selama 2 x 24 jam. Di sini, kemampuan ayah mereka akan diuji dalam hal menjaga anak tanpa adanya bantuan dari ibunya. Bagi yang pernah menontonnya pasti mengenal dengan baik bukan siapa itu Choo Sarang? Ya, dia ialah anak tunggal dari Choo Sunghoon dan Shiho. Dan aku adalah salah satu fans berat Sarang nih. Mengapa?  Hal yang menarik dari Sarang ialah

1. Sarang suka banget sama yang namanya Mickey Mouse
2. Nafsu makan Sarang yang ga ada henti
3. Sarang deket banget sama banyak artis
4. Sarang kecil-kecil udah punya pacar loh
5. Dan tentunya Sarang cute banget


Lucu-lucu semua bukan? >.<

Tidak ada komentar:

Posting Komentar